Selamat Datang, Semoga Apa Yang Kita Baca Bisa Memberikan Manfaat Untuk Kita Semua

Thursday, 19 July 2012

Merubah Tampilan Windows7 Starter Menjadi Windows7 Ultimate

Klik kanan pada desktop,
tidak terdapat fitur personalize
Mempunyai komputer / laptop tapi tidak bisa merubah dan memodifikasi wallpaper akibat OS yang tidak mendukung adalah hal yang menyebalkan. Hal seperti ini biasanya dialami oleh mereka yang masih menggunakan OS windows7 starter.

Bagi sobat yang kebetulan mengalami hal yang sama, alias sobat masih menggunakan OS windows7 starter, sobat bisa mencoba trik berikut agar tampilan windows7 starter sobat bisa seperti windows7 ultimate.

Langsung saja sob, untuk merubah tampilan windows7 starter menjadi windows7 ultimate kita membutuhkan Aero patch for windows7, silahkan download terlebih dahulu.

Langkah selanjutnya, cukup double click Aero patch for windows7 dan tunggu beberapa saat. Komputer akan otomatis restart. Setelah komputer menyala kembali, cobalah sobat klik kanan pada desktop. Bila berhasil, maka fitur personalize akan muncul saat kita melakukan klik kanan di desktop.


Bila pada tampilan lainya masih belum ada perubahan (umpama, taskbar tidak transparan), cobalah sobat buka device manager. Caranya, klik kanan di my computer - propertise - device manager. Lihat dan perhatikanlah mungkin ada driver yang belum terinstall.


Bila memang terdapat tanda tanya atau tanda seru seperti gambar di atas, maka installah driver yang bersangkutan dan lihatlah hasilnya. Kini windows7 starter sobat sudah seperti windows7 ultimate seperti yang sobat harapkan.

Selamat mencoba, semoga bermanfaat.


15 comments:

  1. trmakssih byk bro atas waktuY,,
    diluar nalar bro utk tmpilanY trnyata ada yg transparan jga toh, keren banget puas ni... thks mas bro,
    maju trs mas, sukses bt lo bro....

    ReplyDelete
  2. Sama-sama mas bro...jangan sungkan-sungkan untuk sering mampir, :)

    ReplyDelete
  3. untuk peforma komputer n data2 ny jd bermasalah gk?

    ReplyDelete
  4. keren... dapat ilmu banyak dari blog ini

    ReplyDelete
    Replies
    1. tx sob, mg semua tutorialnya bs membantu,,,

      Delete
  5. Mas Ini File Yang Di C Tidak Hilang???

    ReplyDelete
  6. Thank's banget sob, keren abis,....

    ReplyDelete
  7. sob kalau muncul "WINDOWS IS RUNNING GENUINE" gimana sob

    ReplyDelete
    Replies
    1. windows updatenya dinonaktivin ajja, jangan diupdate windowsnya, cukup anti virusnya ajja kl mau diupdate.

      Delete

Bila ada link download yang rusak, cobalah ulangi lagi dengan klik link tersebut (link yang ada di postingan) dan tunggu sampai ada tulisan "Skip Ad" di pojok kanan atas, jangan klik "skip Add" tersebut, tapi drag "skip Ad" tersebut ke Address bar, lalu enter. Apabila cara ini masih tidak bisa, mohon tinggalkan komentar agar bisa segera diperbaiki.